News Breaking
Live
wb_sunny

HARI KE-10 TMMD KODIM 0605/SUBANG, SEMANGAT GOTONG-ROYONG WARGA DAN TNI MAKIN BERKOBAR

HARI KE-10 TMMD KODIM 0605/SUBANG, SEMANGAT GOTONG-ROYONG WARGA DAN TNI MAKIN BERKOBAR


SpiritNews.media | (Kab.Subang) Semangat kegotong-royongan seperti yang terlihat antara masyarakat dan TNI dalam kegiatan TMMD ke-108 Kodim 0605/Subang yang dilaksanakan di Desa Talagasari Kecamatan Serangpanjang Kabupaten Subang, berdampak positif dan tentunya sangat bermafaat bagi jalannya program TMMD Kodim 0605/Subang. Jumat, 10/07/2020.


Satgas yang tergabung dalam TMMD Kodim 0605/Subang bersama warga Talagasari terlihat begitu antusias bergotong-royong, menyelesaikan berbagai pembangunan sasaran fisik sehingga tumbuhnya kemanunggalan TNI dengan Rakyat.


Yaya, salah seorang warga mengaku secara Sukarela ikut membantu kegiatan TMMD. "Warga sukarela ikut bergotong-royong sebagai bentuk dari dukungan dan rasa terimakasih rakyat kepada TNI Kodim 0605/Subang yang sudah peduli kepada warga Talagasari," ucapnya. (red)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar