News Breaking
Live
wb_sunny

TMMD REG KE-108 KODIM 0605/SUBANG JALAN LINTAS PROVINSI JADI SASARAN UNTUK KELANCARAN TRANSPORTASI

TMMD REG KE-108 KODIM 0605/SUBANG JALAN LINTAS PROVINSI JADI SASARAN UNTUK KELANCARAN TRANSPORTASI


SpiritNews.media | (Kab.Subang) Kerjasama antara Prajurit TNI dan masyarakat sangat kuat dalam pelaksanaan TMMD ke-108 Kodim 0605/Subang saat ini. Kamis, 09/07/2020.


Jalan provinsi yang menghubungkan Kecamatan Serangpanjang, dan Kecamatan Kalijati, Kabupaten Subang merupakan bagian dari program TMMD.


Pembangunan jalan ini menjadi fokus utama dalam kegiatan program TMMD, bukan saja hanya untuk menjalin silaturahmi, tetapi juga untuk meningkatkan kenyamanan pengguna jalan. (red)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar