News Breaking
Live
wb_sunny

SKD Penerimaan CPNS dan PPPK Guru Kabupaten Padang Pariaman Formasi 2021 Segera Dimulai

SKD Penerimaan CPNS dan PPPK Guru Kabupaten Padang Pariaman Formasi 2021 Segera Dimulai


Parit Malintang - Setelah melaksanakan seleksi administrasi penerimaan CPNS dan PPPK Guru Kabupaten Padang Pariaman Formasi 2021, selanjutnya Pemerintah Daerah Kabupaten Padang Pariaman melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) segera melaksanakan tes Seleksi Kemampuan Dasar (SKD), dimana pelaksanaan SKD ini diadakan pada beberapa titik diantaranya Kanreg II BKN Surabaya yang diselenggarakan pada tanggal 11 September 2021, Kanreg BKN XII Aceh diselenggarakan pada 13 September 2021, Kanreg XII BKN Pekanbaru pada tanggal 19 September 2021, UPT BKN Jambi tanggal 8 Oktober 2021, Kanreg V BKN Jakarta pada tanggal 11 Oktober 2021, UPI YPTK Padang diselenggarakan pada tanggal 13-14 Oktober 2021 dan Kanreg VI BKN Medan pada tanggal 15 Oktober 2021.

Info lebih lengkap dapat dilihat pada link di bawah ini👇


Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar